Bisnis
Pekerja Keras Adwa yang Dikenal sebagai Drummer Additional ini Ternyata sudah Berbisnis Online Sejak 2015
Drummer asal Martapura Kalimantan Selatan yang bernama Muhammad adwa ulhaq atau akrab disapa Adwa ini ternyata sudah berbisnis online sejak 2015 hingga sekarang. Bisnis online yang dia jalankan adalah perhiasan cincin permata berlian. Sangat simpel, alat yang digunakan untuk promosi produknya hanyalah media sosial, di smartphone saja tanpa ribet. Media sosial yang dia digunakan untuk […]