Kecantikan
Cara Memutihkan Wajah Secara Alami Dengan 3 Masker Wajah Teh Hijau
Cara memutihkan wajah secara alami memang dambaan setiap perempuan. Selain harganya yang hemat, Anda juga terhindar dari efek bahan kimia. Begitu banyak bahan baku yang bisa diolah dan bermanfaat untuk pemutih kulit, salah satunya green tea. Teh yang sudah beredar lama di Indonesia ini mengandung antioksidan yang tinggi. Sementara kita semua telah mendengar tentang manfaat […]